Detail Cantuman
Pencarian SpesifikText
Execution Premium: Sukses Besar Merencanakan Dan Mengeksekusi Strategi
Kepemimpinan dan perumusan strategi adalah sebuah seni. Norton dan Kaplan, pencipta konsep Balanced Scorecard, menunjukkan cara-cara terbaik dan menyeluruh yang terbukti berhasil pada ratusan perusahaan internasional yang menjadi klien mereka. Mereka berdua mentransformasi hal-hal yang tidak umum demi suksesnya pelaksanaan strategi.
"Kaplan dan Norton menunjukkan peta jalan dari mimpi jadi kenyataan. Buku ini memberikan makna yang besar untuk membimbing semua tingkatan dalam perusahaan."
- Tan Eng Liang, Direktur Utama SOHO Group
"Kaplan dan Norton merumuskan sebuah sistem manajemen yang lengkap dan rinci untuk menggerakkan strategi sampai ke pelaksanaan di tingkat akar rumput."
- Mauborgne, Penulis Laris Blue Ocean Strategy
"Strategi yang ditawarkan Kaplan dan Norton terbukti sukses pada anak perusahaan kami sehingga menjadi perusahaan farmasi dengan pertumbuhan paling pesat selama tiga tahun terakhir."
- Thomas Heil, Country Manager Boehringer Ingelheim, Jepang
"Buku ini wajib dibaca para pemimpin perusahaan yang sedang berusaha menempatkan perusahaannya di puncak kejayaan."
- Michael Steven, Presiden Direktur Kresna Securities
"Buku ini memberikan wawasan bagi para pemimpin perusahaan untuk membuat strategi yang tepat."
- Mardi W., Presiden Direktur Nutrifood Indonesia
Ketersediaan
| I19806-C1 | I19806 | My Library | Tersedia |
Informasi Detail
| Judul Seri |
-
|
|---|---|
| No. Panggil |
I19806
|
| Penerbit | Ufuk Press : Jakarta., 2010 |
| Deskripsi Fisik |
15 x 23,5 cm / 482 pg
|
| Bahasa |
Indonesia
|
| ISBN/ISSN |
9786028801201
|
| Klasifikasi |
658.401 / KAP / e
|
| Tipe Isi |
-
|
| Tipe Media |
-
|
|---|---|
| Tipe Pembawa |
-
|
| Edisi |
-
|
| Subjek | |
| Info Detail Spesifik |
-
|
| Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain






