Image of Menapak Jejak: Perjalanan Keliling Alam Raya Indonesia, Pasang Surut Peradaban Nusantara, Sabdo Palon Noyo Genggong Nagih Janji

Text

Menapak Jejak: Perjalanan Keliling Alam Raya Indonesia, Pasang Surut Peradaban Nusantara, Sabdo Palon Noyo Genggong Nagih Janji



Menulis sebuah buku memang tidak mudah. Apalagi menulis buku bermaksud menuang gagasan agar supaya pembaca tergerak dan terhibur sehingga mau dan mampu melakukan pesan ajaran dengan senang hati. Wwwoooo.... lebih tidak mudah. Selain perlu keterampilan, ketekunan, ketelatenan tersendiri dan keahlian tertentu, juga harus didukung suasana hati yang sejuk teduh aman, nyaman, dan damai. Baru bukunya bisa menjadi menu bacaan sastra indah pembangkit semangat bergairah, mengandung-makna mendalam, berisi informative, persuasive, dan rekreative.

Buku kecil mungil yang sekarang ada pada genggaman tangan yang budiman, budiwati ini. Sebagai wujud untuk memenuhi pesan para sahabat, supaya apa yang pernah didiskusikan hendaknya ditulis. Dicetak bukukan dan dibeberkan oleh karena isinya dialektika, dinamika, romantika peradaban dibanyak Orde kehidupan.
Salah satu artikel yang pernah disajikan pada seminar nasional di perpustakaan Nasional RI Jakata, Sabdo Palon Noyo Genggong Nagih Janji. Senandung Kidung Mpu Kuturan Dari Kediri Menjadi Saksi Dinasti Segala Jaman. Yang lain ramuan bahan pengisi waktu diskusi dalam forum-forum komunitas lintas budaya dan lintas agama sambil minum the olong berteko-teko…

Di Wisma Sangha Theravada Indonesia
Jalan Margasatwa no 9 (depan BBC), Pondok Labu. Jakarta Selatan.


Ketersediaan

I35002-C1I35002My LibraryTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
I35002
Penerbit Wisma Sangha Theravada Indonesia : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
14 x 20,5 cm / 131 pg
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9789799981264
Klasifikasi
294.3 / DHA / m
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLKutip ini