Image of Merancang Program Dan Modul Psikoedukasi

Text

Merancang Program Dan Modul Psikoedukasi



Salah satu kompetensi psikolog sebagai profesional helper adalah memberikan layanan konsultasi dan pendidikan. Kompetensi ini sesungguhnya mencakup dua sub kompetensi yang berbeda yaitu memberikan konsultasi dan menyelenggarakan psikoedukasi.
Buku berjudul “Merancang Program dan Modul Psikoedukasi” ini berfokus pada sub kompetensi kedua, yaitu tentang seluk beluk pengembangan dan penyelenggaraan pelatihan soft-skills atau life-skills pada khususnya dan character building pada umumnya, dengan pendekatan dinamika kelompok. Secara lebih rinci, buku ini menyajikan paparan tentang sejarah, model atau pendekatan kerja, kedudukan, beberapa metode khas, serta langkah-langkah pengembangan program besar dan modul psikoedukasi sampai ke evaluasinya, disertai contoh-contoh penerapannya di lingkungan pendidikan sekolah, industri-organisasi, dan komunitas.
Tak dapat dipungkiri, psikoedukasi merupakan salah satu bidang layanan psikologis yang semakin penting di masa kini dan mendatang. Buku ini bertujuan membantu mahasiswa calon psikolog-konselor mengenal dan menguasainya.


Ketersediaan

I30144-C1I30144My LibraryTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
I30144
Penerbit Universitas Sanata Dharma : Yogyakarta.,
Deskripsi Fisik
16 x 22 cm / 207 pg
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9789791088251
Klasifikasi
370.15 / SUP / m
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLKutip ini