Image of Kamus Istilah Sastra

Text

Kamus Istilah Sastra



Salah satu syarat untuk dapat membahas (= membuat studi, kritik, analisa, dan lain-lain) karya sastra adalah penguasaan atas sejumlah istilah sastra maupun istilah yang berkaitan dengan sastra. Sayangnya, buku-buku yang menghimpun istilah sastra dalam bahasa Indonesia masih terasa langka di negeri kita.
Untuk sementara, Kamus Istilah Sastra ini diharapkan dapat mengisi kelangkaan itu. Buku ini menghimpun sekitar 1000 istilah sastra (sebagian disertai contoh) yang sering digunakan iika orang membicarakan karya sastra.
Para pelajar, mahasiswa sastra (di fakultas sastra maupun IKIP), dan pengajar kesusastaraan, sudah sepatutnyalah memiliki kamus yang amat bermanfaat ini. Dan bagi para peminat sastra yang kerap kali mendengar atau membaca istilah-istilah sastra tapi tidak paham arti atau maknanya, buku inilah jawabannya.


Ketersediaan

I25655-C1I25655My LibraryTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
I25655
Penerbit Gramedia PT. : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
14 x 21 cm / 94 pg
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
803 / SUD / k
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLKutip ini